DECEMBER 9, 2022
Politik

PAN Dukung Penghapusan Presidential Threshold: Sejalan dengan Perjuangan Partai

image
Anggota Komisi IX DPR RI Saleh Partaonan Daulay. ANTARA/Tri Meilani Ameliya

Dengan dihapuskannya presidential threshold, Saleh berharap lebih banyak calon presiden dan wakil presiden yang muncul, termasuk dari kader PAN sendiri. 

Partai PAN, menurutnya, siap untuk mendukung dan berkolaborasi dengan partai atau elemen bangsa lainnya demi kemajuan demokrasi Indonesia.***

Halaman:
1
2
Sumber: ANTARA

Berita Terkait