News
Rencana Pemulangan Terpidana Mati Kasus Narkoba Mary Jane Veloso ke Filipina, Kini Dipindahkan ke Lapas Jakarta Timur
- Penulis : Ulil
- Senin, 16 Desember 2024 11:23 WIB
Herwatan menjelaskan bahwa Mary Jane dijemput oleh tim dari Direktorat Jenderal Pemasyarakatan (Ditjenpas) untuk dibawa ke Jakarta sekitar pukul 22.30 WIB.
Proses pemindahan ini sepenuhnya diatur oleh tim Ditjenpas Kemenkumham RI, dengan pengawasan dari Kejaksaan Tinggi DIY dan Kejaksaan Negeri Sleman.
"Yang jelas kami ikut mengawasi, mengawasi sampai di tempat tujuannya. (Mary Jane) tiba di Lapas Pondok Bambu sekitar pukul 07.30 WIB," kata dia.***
Baca Juga: BNNP Sebut Ada 107 WIlayah di DKI Jakarta Waspada Peredaran Narkoba
Sumber: Antara