Tuesday, Apr 15, 2025
International

Jumlah Korban Jiwa akibat Ledakan Perangkat Komunikasi di Lebanon Meningkat Menjadi 20 Orang

image
Sistem listrik meledak di beberapa rumah di Lebanon, di tengah ledakan baru perangkat komunikasi di negara tersebut, lapor media Lebanon. / ANTARA/Anadolu/py

Sebanyak 2.800 orang terluka dan setidaknya 12 orang tewas akibat ledakan massal pager, menurut Kementerian Kesehatan Lebanon.

Pemerintah Lebanon dan gerakan Hizbullah menyalahkan Israel atas ledakan tersebut.

Media melaporkan bahwa pager digunakan oleh Hizbullah sebagai sistem komunikasi tertutup yang paling sulit diretas dan disadap.***

Baca Juga: Hari Ini, Bandara Internasional di Israel Hentikan Semua Penerbangan akibat Aksi Mogok Tuntut Pertukaran Tahanan

Halaman:
1
2
Sumber: Antara

Berita Terkait