DECEMBER 9, 2022
Nusantara

Kementerian PUPR Sebut Bilah Terakhir Patung Garuda untuk Kantor Presiden di Ibu Kota Nusantara Telah Tuntas

image
Pemasangan bilah terakhir dan tertinggi (topping off) di Sayap Barat Selubung Garuda telah dituntaskan dengan pemasangan bilah ke 4650. ANTARA/HO - Kementerian PUPR

Bilah sayap tersebut terbuat dari kuningan dan baja anti korosi produksi PT Krakatau Steel (Persero) Tbk, yang sangat berat dan perlu diangkut dengan cara yang tepat.***
 

Halaman:
1
2
Sumber: Antara

Berita Terkait